Minggu, 26 April 2020

Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 Semester 1 Beserta Prota

 membagikan secara gatis Program Semester dan Program Tahunan Kurikulum  Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 Semester 1 Beserta Prota
Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 -  Sahabat Edukasi yang saya banggakan, Pada saat ini admin Format RPP membagikan secara gatis Program Semester dan Program Tahunan Kurikulum 2013 Revisi 2017 untuk kelas V SD/MI yang berupa file doc. Sebenarnya apa itu program semester? Promes dalam kaitan dengan perangkat pembelajaran merupakan penjabaran dari dari program tahunan yang berisi garis-garis besar terkait belajar mengajar untuk di laksanakan dalam kurun waktu selama 6 bulan. Tak asing bagi kita program semester terdiri dari isian identitas dan format isian. Identitas dalam promes berisikan nama satuan pendidikan, mata pelajaran, kelas, semester, dan tahun pelajaran. Sedangkan Format isian terdiri dari (SK, KD, Indikator, alokasi waktu, jumlah jam pertemua dan bulan.


Tahun Ajaran Baru Perlu Mempersiapkan Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017


Sedangkan prota atau program tahunan adalah program umum yang dikembangkan oleh guru sebelum memulai tahun pelajaran, Prota adalah program yang berisikan garis-garis besar yang akan dilaksanakan dalam kurun waktu selama 1 tahun pelajaran. Prota yang telah dibuat  akan dijabarkan dalam promes. Sebelum kegiatan KBM dimulai pada awal tahun pelajaran maka sebagau guru wali kelas 5 SD tentu bahan ajar, salah satu bahan ajar perlu disiapkan adalah promes kurikulum 2013 kelas 5 SD revisi 2017 karena promes adalah rencana kerja guru dalam 1 semester, tanpa promes maka sangat mungkin pembejaran di kelas tidak normar efektif. Ketika pembelajaran yang dilaksanankan kurang efektif maka implikasinya berkurangnya kualitas peserta didik pada khususnya dan kualitas pendidikan nasional pada umumnya.

Begitu pula dengan prota, Program tahuan perlu disiapkan sebelum memulai kegiatan KBM di kelas karena prota akan dijabarkan ke dalam promes . Tanpa program tahunan maka kita tidak dapat mengetahui kepastian alokasi waktu dalam satu tahun pelajaran. Tanpa prota mungkin agak kesulitan untuk menyusun program semester k13 revisi 2017 kelas 5 SD

Pada semester 1 Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 guru juga perlu mempersiapkan prota k13 dan silabus k13 kelas 5 SD/MI karena ketiga perangkat ini saling terkait .Dikeranakan banyak guru kelas yang mencari promes k13 kelas 5 revisi 2017 maka admin membagikan ketiga perangkat ini yaitu Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 Semester 1 Beserta Prota . Kurikulum 2017 selalu direvisi menjadi kurikulum 2017 maka prota dan promespun mengikuti perubahan kurikulum 2013.

Baca juga : RPP K13 Kelas 5 Tema 1 Subtema 1,2,3 Revisi 2017

Selain Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 semester 1 admin juga membagikan program tahunan (prota) dan silabus yang ketiga file ini saling cocok dengan RPP Kelas 5 SD Kurikulum 2013 revisi 2017


Langkah-Langkah Penyusunan Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017


Langkah-langkah penyusunan Promes K13 Kelas 5 SD/MI Revisi 2017 setelah menyusun prota adalah sebagai berikut :
  • Pertama-tama menghitung Alokasi Jumlah Hari Belajar Efektif dan JBE untuk setiap bulan
  • Mendistribusikan alokasi waktu masing-masing kompetensi dasar
  • Mempertimbangkan waktu penilaian harian, penilain tengah semester dan penilaian akhir semester
  • Materi pokok disesuaikan dengan KD
  • guru merinci alokasi waktu setiap KD

Download Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017

File Prota Promes dan silabus K13 Kelas 5 Revisi 2017 Semester 1 yang akan sobat downlaod telah disatukan dalam ekstensi file rar dan apabila sudah selesai download maka bapak/ibu guru wali kelas 5 SD/MI harus ekstract untuk membukan file. Bagi bapak ibu guru kelas 5 SD yang membutuhkan Promes K13 Kelas 5 Revisi 2017 Semester 1 Beserta Prota,silabus berupa file doc ini maka klik tautan dibawah ini !